Download Aplikasi Kredit Barang Mingguan adalah aplikasi yang dibuat khusus untuk mengelolah usaha pengkreditan barang, Seperti halnya FIF, Adira dan Lain sebagainya.
Jika anda memiliki usaha yang bergerak di bidang penyediaan dan penjualan barang secara kredit, maka Aplikasi Kredit yang satu ini bisa anda jadikan sebagai tools untuk membantu dan mengembakan usaha anda.
Banyak manfaat yang anda dapatkan jika menggunakan Aplikasi Kredit barang Mingguan ini, salah satunya adalah tersimpanya semua data nasabah anda dalam satu simtem komputerisasi. Selain itu dalam dalam transaksi pengajuan kredit oleh nasabah dan juga pembayaran angsuran yang dilakukan oleh nasabah juga akan sangat mudah dan cepat.
Fitur Fitur yang ada di dalam Aplikasi Kredit Barang.
Fitur Login Pengguna
Dengan Fitur ini maka hanya anda / orang yang mengerti pasword login aplikasi yang bisa masuk dan menggunakan aplikasi, sehingga aplikasi akan aman dari orang orang yang tidak tertanggung Jawab.
Import Data Nasabah dari Excel
Jika anda sebelumnya telah memiliki database nasabah dalam foemat file Excel, maka anda bisa langsung mengimport data tersebut ke dalam aplikasi sehingga akan mempercepat anda dalam menginputkan data nasabah
Fitur Cek NIK Calon Nasabah
Fitur ini digunakan untuk mengecek NIK dari KTP Calon nasabah, sehingga anda bisa mengetahui apakah calon nasabahh tersebut termasuk dalam nasabah Macet atauah tidak. Jika terlihat sebagai Nasabah macet, maka anda perlu untuk memperhitungkan kembali sebelum memberikan Kredit.
Fitur Cetak Kartu Angsuran dan Cetak Bukti Angsuran
Aplikasi Juga di lengkapi dengan Cetak Kartu Angsuran untuk memudahkan nasabah saat melakukan angsuran, juga di lengkapi dengan cetak bukti angsuran sebagai bukti bayar angsuran yang telah dilakukan oleh Nasabah
Laporan Nasabah, Laporan Nasabah Macet, Laporan Nasabah Lancar, Laporan Pembayaran Angsuran
Aplikasi Kredit ini di lengkapi dengan Laporan data Nasabah, Laporan Nasbah Macet juga laporan Data Nasabah Lancar yang bisa di pilih berdasarkan Tahun. Juga bisa cetak paloran Pembayaran Angsuran berdasarkan Tanggal, bulan dan Tahun Pembayaran
Fitur Backup dan Restore Data
Untuk menghindari Hal hal yang tidak diinginkan misalkan komputer tiba2 tiba mati atau install ulang windows maka fitur Backup dan Restore database juga di sematkan di dalam aplikasi.
Untuk anda yang ingin mencoba menggunakan dan Download Aplikasi Kredit Barang, silakan download versi trail / demo di link di bawah ini
Link DOWNLOAD
Klik tombol like dan bagikan ke teman:
0 komentar:
Posting Komentar